Pembahasan Lengkap Teknik Budidaya Kelapa Sawit

Wednesday, February 3, 2010

GRADING BUAH

Grading
Adalah suatu kegiatan penyensusan atau penyeleksian buah yang akan masuk keareal pabrik yang akan diolah dengan cara, memotong berat beban buah setelah ditimbang dengan berat hasil seleksi, seperti buah mentah, tandan kosong dan tangkai panjang. Tujuan daripada grading adalah untuk menghindari kerugian produksi akibat adanya buah mentah, tangkai panjang dan buah busuk yang ikut terolah. Grading dilakukan pada setiap truk pengangkut buah dengan mengambil beberapa buah sebagai sampel pemeriksaan. Buah yang diambil untuk sampel bisa dari bagian bawah angkutan, bagian atas ataupun bagian belakang.

No comments:

Post a Comment